Suasana penuh semangat dan keceriaan terasa di Bumi Perkemahan Karang Kitri, Kecamatan Bojongmangu, Kabupaten Bekasi, di mana ribuan pandu dari penjuru Jawa Barat berkumpul dalam semangat kebangsaan, mengikuti Jambore Daerah Pramuka Jawa Barat Tahun 2025 pada Selasa, 1 Juli 2025.
Jambore ini dibuka secara langsung oleh Wakil Gubernur Jawa Barat, Erwan Setiawan, yang didampingi oleh Wakil Bupati Bekasi, Asep Surya Atmaja, bersama jajaran pemerintah dan pembina Pramuka se-Jawa Barat. Kegiatan ini akan berlangsung selama lima hari.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 6
Pengunjung Bulan ini : 126868
Total Pengunjung : 4102596