Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Bekasi menggelar Seminar Kesehatan Lahir Batin untuk Ketahanan Keluarga, yang digelar di Aula Gedung SMK Mitra Industri, Kawasan MM2100, Desa Danau Indah Kecamatan Cikarang Barat, pada Kamis (23/2/2023).
Acara yang dipadukan dengan peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW dan menyambut Bulan Suci Ramadan 1444 Hijriah itu, menghadirkan nara sumber dr. Inge Satyo Aryanto, Founder PSV Indonesia dan tausyiah oleh Ketua DWP Kemenag Kabupaten Bekasi, Hj. Tuti Komala Sari.
Berita Lainnya
TERPOPULER BULAN INI
Pengunjung hari ini : 12
Pengunjung Bulan ini : 150074
Total Pengunjung : 4102066